Chronos Ruler
Chrono Ruler, atau disebut juga Penguasa Waktu, adalah mereka yang diberkati kekuatan untuk melawan para Horologue, iblis yang menyerap waktu dalam diri seorang manusia. Seorang pelajar, Koyuki, ingin menghidupkan kakaknya kembali dengan berbagai cara, termasuk hendak membuat kontrak dengan seekor Horologue yang berada di menara jam, dimana Kiri Putin dan Victo Putin menjadikan Koyuki sebagai umpan untuk memancing keluar Horologue itu. Berhasilkah mereka menghentikan Horologue itu? Dan siapakah sebenarnya Victo dan Kiri bersaudara itu? Jawabannya tersirat dalam Jikan no Shihaisha!
Type: TV
Episodes: 13
Status: Finished Airing
Start: Jul 8, 2017
End: Sep 30, 2017
Season: Summer 2017
Studios: Project No.9
Producers: Lantis, NBCUniversal Entertainment Japan
Source: Manga
Duration: 24 Menit
Genres: Supernatural, Shounen
Romaji: Jikan no Shihaisha
English: Chronos Ruler
Japanese: 時間の支配者
Credit: AWSubs
Informasi
Jikan no Shihaisha 01-13 [720p] [.mkv] [3.89 GB]
[ad_2]
Meownime
0 Comments